01 Desain Web Responsif
A - Aplikasi Kucingku
Atribut name

Atribut name

Dalam satu tag <form>, bisa saja terdapat banyak elemen untuk bisa memasukkan data dari pengguna. Oleh karena itu, kita perlu memberikan pembeda ke setiap input yang ada.

Salah satu cara untuk memberikan pembeda ke setiap input yang ada adalah dengan atribut name. Atribut name akan berperan selayaknya suatu "kartu nama" untuk setiap input, sehingga setiap nilai yang dimasukkan oleh pengguna tidak hilang dan tercampur.

Contoh

<input type="number" name="price" />

Tantangan

Tambahkan atribut name dengan nilai catphotourl ke tag <input> yang tersedia.


Solusi

Buka Solusi (opens in a new tab)